💥Hilangkan Kedengkian Dalam Persahabatan💥
🌻Hatim Al-Ashomm [wafat: 237] rahimahullah berkata:
“Empat perkara yang akan menghilangkan kedengkian di antara sahabat:
- Membantunya dengan anggota badan
- Lembut dalam ucapan
- Membantunya dengan harta
- Mendoakannya secara sembunyi-sembunyi tanpa sepengetahuannya (karena ini lebih ikhlas).”
📚Ash-Shadaaqah wa Ash-Shadiiq hal. 285 karya Abu Hayyan At-Tauhidi [wafat: 400].
💐 Darul Hadits Mabar Yaman, Ahad 6 Rabiul Awwal 1444H.
✒Muntaqo Al Fawaid
📱https://t.me/abuzurahwiwitwahyu
🌐https://abuzurahwiwitwahyu.my.id/
